top of page

Syarat & Ketentuan

Persyaratan Umrah & Haji Plus

 

Persyaratan Dokumen dan Pendaftaran Syarat Dokumen Umrah

  1. Paspor dengan nama tiga kata seperti : Siti Zahra Nurdin dan masih berlaku minimal 8 bulan sebelum keberangkatan.

  2. Kartu Keluarga Asli (bagi suami istri dan keluarga).

  3. Surat Nikah Asli (bagi suami istri), yang usia istrinya dibawah 45 tahun.

  4. Akta kelahiran ASLI (bagi bapak yang membawa putrinya).

  5. Foto berwarna dengan latar belakang putih dan posisi kepala / muka 80% (tidak memakai seragam dinas dan untuk wanita berjilbab tidak memakai kerudung putih).

  6. Ukuran 4 x 6 = 5 lembar

  7. Ukuran 3 x 4 = 5 lembar

  8. Kartu Kuning Vaksin Maningitis.

  9. Dokumen dan Pelunasan diserahkan dua bulan sebelum keberangkatan

  10. Harga Paket sewaktu waktu dapat berubah tanpa pemberitahuan terlebih dahulu

  11. Program Perjalanan dapat berubah sejalan dengan situasi dan kondisi setempat, serta tidak mengurangi nilai ibadah.

  12. Jamaah yang berusia diatas 60 tahun atau dalam keadaan sakit harus berangkat dengan pendamping.

       Harga / Biaya Paket Umroh

 

    * Paket sekamar berempat (Quad) harga $          1.850.-

    * Paket sekamar bertiga (Triple) harga $              2.100,-

    * Paket sekamar berdua (Double) harga $            2.300,-

 

Biaya Sudah Termasuk :

​

    a. Tiket pesawat PP kelas ekonomi. (Saudi Airlines dan Garuda          Indonesia Airlines)

    b. Visa Haji.

    c. Hotel dekat dengan Masjidil Haram/Nabawi.

    d. Pembimbingan Ibadah.

    e. Makan Perasmanan 3x sehari. (menu Indonesia)

    f. Tranportasi Ziarah & Guide.

    g. Air Zam-Zam @ 5 liter.

 

 

​

Syarat Dokumen Haji Plus


Persyaratan Pendaftaran

    1. Mengisi Formulir Pendaftaran
    2. Pasfoto (terbaru) berwarna dengan focus wajah 80%. (background

        putih dan untuk wanita berjilbab).:

​

       * Ukuran 3×4 sebanyak 40 lembar,

       * Ukuran 4×6 sebanyak 10 lembar.


    3. Foto Copy KTP dan KK 3 lembar.
    4. Foto copy surat nikah 3 lembar.
    5. Surat keterangan sehat. (puskesmas / dokter).
    6. Menyerahkan uang muka untuk disetor ke Depag US $ 4.500,-
    7. Pelunasan (tahun keberangkatan)
    8. Fotocopy passport WNI yang masih berlaku minimal 7 bulan.     

        (nama tercantum dalam passport minimal 3 kata. Contoh:

        (Nasrullah bin odang).

​

Data Yang Dilengkapi Dalam Formulir:
Data Diri:

Nama lengkap, Nama Orang Tua, umur, alamat lengkap dengan kode pos, no telp, Pendidikan, Pekerjaan, gol darah.

​

Ciri-ciri tubuh:

Meliputi Rambut ikal/lurus, hidung mancung/sedang, muka oval/bulat, alis tebal/tipis, berat badan dan tinggi badan.

Harga / Biaya Paket Haji Plus

    * Paket sekamar berempat (Quad) harga $ 9,000

    * Paket sekamar bertiga (Triple) harga $ 9,500.-

    * Paket sekamar berdua (Double) harga $ 10,000,-

​

Biaya Sudah Termasuk :

 

    a. Tiket pesawat PP kelas ekonomi. (Saudi Airlines dan Garuda

        Indonesia Airlines)

    b. Visa Haji.

    c. Hotel dekat dengan Masjidil Haram/Nabawi.

    d. Pembimbingan Ibadah.

    e. Makan Perasmanan 3x sehari. (menu Indonesia)

    f. Tranportasi Ziarah & Guide.

    g. Air Zam-Zam @ 5 liter.

© 2023 by  Limo Service. Proudly created with Wix.com 

  • w-facebook
  • Twitter Clean
  • White Google+ Icon
bottom of page